Pengertian Present Perfect Tense Dalam Bahasa Inggris ~ MBI
Pengertian Present Perfect Tense Dalam Bahasa Inggris - Sedang mempelajari tentang Bahasa Inggris? Menarik memang bila kita mengupas tentang bahasa yang satu ini, karena bahasa inggris merupakan bahasa Internasional, hingga siapapun tertarik untuk mempelajarinya. Nah dikesempatan yang indah ini Mentor Bahasa Inggris akan coba mengupas mengenai "Pengertian Present Perfect Tense Dalam Bahasa Inggris" yang mungkin saja saat ini sedang Anda cari.
Namun sebelum kita masuk ke pembahasan, ada baiknya saya menyapa sobat pembaca semuanya. Bagaimana kabar kalian? Semoga sehat dan bahagia selalu. Kami ucapkan selamat datang di situs Mentor Bahasa Inggris. Sebuah situs sederhana yang menyediakan informasi gratis untuk siapapun yang ingin mempelajari bahasa inggris secara lebih serius. Nah, langsung ke pembahasannya saja yuk?.
[sc:kodeadsense]
Namun sebelum kita masuk ke pembahasan, ada baiknya saya menyapa sobat pembaca semuanya. Bagaimana kabar kalian? Semoga sehat dan bahagia selalu. Kami ucapkan selamat datang di situs Mentor Bahasa Inggris. Sebuah situs sederhana yang menyediakan informasi gratis untuk siapapun yang ingin mempelajari bahasa inggris secara lebih serius. Nah, langsung ke pembahasannya saja yuk?.
Uraian Lengkap Pengertian Present Perfect Tense Dalam Bahasa Inggris
Present perfect tense di dalam tata bahasa bahasa inggris diartikan sebagai pola kalimat yang digunakan untuk menyatakan suatu kegiatan atau peristiwa yang telah dilaksanakan/selesai sekarang. Artinya kegiatan tersebut telah dilakukan dalam waktu lampau dan baru selesai saat ini. Ciri dari pola kalimat ini adalah penggunaan hasdan havesebelum predikat di dalam penyusunan kalimatnya. Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai pola kalimat present perfect tense, berikut penjelasannya:
Pengertian Present perfect tense dalam bahasa inggris
Setiap pola kalimat di dalam tenses bahasa inggris memiliki rumus atau formula tersendiri di dalam penyusunan kalimatnya. Begitu juga dengan present perfect tense, tenses ini memiliki rumus sebagai berikut:
Rumus kalimat present perfect tense:
Verbal sentence
Untuk verbal sentence atau kalimat yang menjelaskan sebuah aktifitas, maka rumusnya adalah:
Positive
|
Example
|
Subject + HAVE/HAS + Verb 3
|
She has lived in this house for 25 years.
I have cleaned my room.
Bejo has finished his job several minutes ago.
|
negative
|
Example
|
Subject + HAVE/HAS NOT + Verb 3
|
She has not lived in this house for 25 years
I have not cleaned my room.
Bejo has not finished his job several minutes ago.
|
Interrogative
|
Example
|
HAVE/HAS + Subject + Verb 3 + ?
|
Has she lived in this house for 25 years?
Have you cleaned your room?
Has bejo finished his job?
|
Nominal sentence
Sedangkan untuk nominal sentenca atau kalimat yang menjelaskan sebuah kondisi/keadaan, maka rumusnya adalah:
Positive
|
Example
|
Subject + HAVE/HAS + BEEN + (Noun, Adj, Adv)
|
Rony has been a police for 3 years.
Bobi has been fat since he was child.
I have been here for one hour.
|
negative
|
Example
|
Subject + HAVE/HAS + NOT + BEEN + (Noun, Adj, Adv)
|
Rony has not been a police for 3 years.
Bobi has not been fat since he was child.
I have not been here for one hour.
|
Interrogative
|
Example
|
HAVE/HAS + Subject + BEEN + (Noun, Adj, Adv) + ?
|
Has Rony been a police for 3 years?
Has Bobi been fat since he was child?
Have i been here for one hour?
|
Semoga penjelasan tentang Pengertian Present Perfect Tense Dalam Bahasa Inggris ini dapat menambah wawasan anda
Itulah ulasan tentang Pengertian Present Perfect Tense Dalam Bahasa Inggris yang bisa kami sampaikan untuk Anda semuanya. Harapan kami uraian diatas bisa menambah wawasan untuk kita semua, terlebih untuk Anda yang saat ini sedang mencarinya. Kami ucapkan terima kasih karena sudah menyempatkan waktu mampir ke situs mentorbahasainggris. blogspot. com dan membaca ulasan diatas hingga selesai. Sampai jumpa di pembahasan kami selanjutnya dan jangan lupa bahagia.
ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Memuat...
Post a Comment for "Pengertian Present Perfect Tense Dalam Bahasa Inggris ~ MBI"